Kamis, 06 Februari 2014

TUGAS 12 DRAFT KARANGAN ILMIAH

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah
1.2 Rumusan Masalah
        1.2.1  Apa dampak dari merokok?
        1.2.2 Zat apa yang terkandung di dalam dan yang paling berbahaya?
        1.2.3 Upaya apa yang dilakukan bagi perokok di sekolah?
        1.2.4 Apa aktor penyebab perilaku merokok pada remaja?

1.3 Tujuan Penelitian
        1.3.1 Untuk mengetahui Bahaya merokok.
        1.3.2 Untuk mengetahui faktor – faktor penyebab perilaku merokok pada remaja.
        1.3.3 Untuk mengetahui apa itu rokok.

1.4 Metode Penelitian
1.5 Kegunaan Penelitian


BAB II
KERANGKA TEORI


2.1.Pengertian Rokok
2.2.Dampak dari merokok
2.3.Faktor penyebab merokok pada remaja
2.4.Upaya mengatasi rokok

BAB III
ZAT YANG TERKANDUNG DALAM ROKOK


3.1.Rokok dan Reaksi Kimia (Pembakaran)
3.2.Reaksi pembakaran rokok
3.3.Rokok dan proses penguapan uap air dan nikotin
3.4.Tar dan Asap Rokok
3.5.Gas CO (Karbon Mono Oksida)
3.6.Nikotin dan kerja nikotin

BAB IV
PENUTUP


4.1.Kesimpulan
4.2.Saran



DAFTAR PUSTAKA

TUGAS MINGGU KE 9 KUTIPAN ABSTRAK DAFTAR PUSTAKA

ABSTRAK

Remaja merupakan generasi penerus bangsa. Namun, sangat disayangkan data dari Riskesdas tahun 2010 menunjukan jumlah perokok pada remaja usia 15-24 tahun mencapai 26,6 % , pada usia dewasa 24-50 tahun mencapai 46,4%. Pendidikan sebaya (peer education) adalah sebuah konsep populer yang mengacu pada berbagai pendekatan seperti saluran komunikasi, metodologi, filosofi, dan strategi. Namun sangat disayangkan, peranan peer-educator dalam mengendalikan konsumsi rokok kalangan remaja ini masih belum diperhatikan karena adanya stigma di masyarakat bahwa konsumsi rokok akibat buruk dari pergaulan sebaya. Hal inilah yang melatarbelakangi penulis untuk menjadikan teman sebaya sebagai pengaruh positif untuk mengendalikan konsumsi rokok.

 DAFTAR PUSTAKA

Notoatmodjo, Soekidjo. 2007. Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku. Jakarta: Rineka Cipta. Hlmn.15-21
Anonim. 2010.http://www.riskesdas.litbang.depkes.go.id/download/TabelRiskesdas2010.pdf. diakses Februari 2012 21.05
Komala Sari, Dian dan Evin Fadilla Helmi. http://avin.staff.ugm.ac.id/data/jurnal/perilaku.pdf diakses Februari 2012 18.45
Anonim. http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/16726/4/Chapter%20II.pdf. Remaja dan Perilaku Seks Bebas. Diakses Februari 2012 17.15
Anonim. www.who.int/tobacco-consumption-among-adolescents. Tobaco Consumption Among Adolescent. Diakses Februari 2012 13.31
Anonim. www.cdc.gov/tobacco-control. Tobacco Control. Diakses Februari 2012 13.31
Anonim.www.depkes.go.id. Diakses Februari 2012 13.31